Hati-hati! Inilah Kesalahan Fresh Graduate dalam Melamar Pekerjaan yang Jarang Disadari

Hati-hati! Inilah Kesalahan Fresh Graduate dalam Melamar Pekerjaan yang Jarang Disadari

Hati-hati! Inilah Kesalahan Fresh Graduate dalam Melamar Pekerjaan yang Jarang Disadari-Ilustrasi -Berbagai Sumber

RMONLINE.ID - Menjadi fresh graduate bukanlah masa yang mudah untuk mendapatkan pekerjaan.

Hal ini terjadi karena banyaknya lulusan baru yang juga terjun ke dunia pekerjaan yang mencari pekerjaan.

Selain itu, umumnya perusahaan mencari kandidat yang sudah memiliki pengalaman bekerja.

Sementara tak jarang bagi seorang fresh graduate belum memiliki pengalaman sama sekali yang membuat peluang kecil.

BACA JUGA:Mengenal Mindless Scorlling, Sebuah Fenomena Buruk dalam Bermain Media Sosial

BACA JUGA:Nelayan Mukomuko Tangkap 4 Unit Trawl Mini

Namun, bukan berarti tidak memungkin untuk mendapatkan pekerjaa. Bagi para frehs graduate seringkali melakukan kesalahan-kesalahan yang tanpa di sadari pada saat melamar pekerjaan.

Hal ini menyebabkan kesulitan dan cenderung tidak mendapatkan pekerjaan. Apa saja itu?

Inilah kesalahan-kesalahan yang sering dilakukan oleh fresh graduate yang jarang disadari pada saat melamar pekerjaan.

Belum Memiliki Rencana Karir

Kesalahan pertama dalam mencari dan mendapatkan pekerjaan adalah belum memiliki rencana karir.

BACA JUGA:Jenis-Jenis Emosi yang Berbahaya Bagi Kesehatan Jika Lama Terpendam

BACA JUGA:Punya Wajah yang Tidak Simetris? Begini Cara Alami untuk Mengatasinya

Hal ini menjadi kesalahan yang umum dilakukan banyak fresh graduate. Tanpa memiliki rencana karir yang jelas mengakibatkan fresh graduate melamar di berbagai posisi tanpa melihat kualifikasi dan kesesuaian dengan kemampuan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: