Top 10 Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri Versi Webometrics 2023, Bisa Jadi Pilihan SPAN-PTKIN 2024

Top 10 Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri Versi Webometrics 2023, Bisa Jadi Pilihan SPAN-PTKIN 2024

Top 10 Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri Versi Webometrics 202-Istimewa-Berbagai Sumber

RADARMUKOMUKO.COM – SPAN PTKIN merupakan salah satu jalur seleksi masuk Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri.

SPAN-PTKIN menggunakan seleksi prestasi melalui nilai rapor siswa/siswi kelas 12.

Seleksi ini hanya di peruntukan bagi PTKIN-PTKIN di Indonesia yang di naungi oleh Kemenag.

Terdapat sejumlah PTKIN yang menjadi top dan terbaik PTKIN versi webometrics 2023 yang bisa menjadi rekomendasi pilihan di SPAN-PTKIN.

Webometrics merupakan lembaga pemeringkatan yang menilai Perguruan Tinggi dengan menilai berdasarkan beberapa indikator.

BACA JUGA:Siapkan Diri Untuk Masuk Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri, Inilah Materi dalam UM-PTKIN 2024

BACA JUGA:Inilah Perbedaan SNBP dan SPAN-PTKIN Untuk Masuk Perguruan Tinggi Negeri di Indonesia

Dalam penilaiannya Webometrics menggunakan indikator [resence, visibility impact, opennes dan excellece.

Berikut ini adalah 10 kampus Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri terbaik di Indonesia versi Webometrics 2023 bisa menjadi pilihan si SPAN-PTKIN 2024.

1. UIN Sunan Gunung Djati Bandung 

PTKIN terbaik versi Webometrics adalah UIN Sunan Gunung Djati Bandung. kampus ini berada di urutan ke 23 secara nasional.

2. UIN Syarif Hidayatullah Jakarta 

Posisi kedua sebagai PTKIN terbaik selanjutnya adalah UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. UIN Syarif Hidayatullah Jakarta berada di urutan ke 41 secara nasional.

3. UIN Maulana Malik Ibrahim Malang 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: