Viral, Ini Dia Resep Roti Boy Toast Tanpa Mixer yang Praktis dan Lembut Cuma Pakai Roti Tawar

Viral, Ini Dia Resep Roti Boy Toast Tanpa Mixer yang Praktis dan Lembut Cuma Pakai Roti Tawar

Viral, Ini Dia Resep Roti Boy Toast Tanpa Mixer yang Praktis dan Lembut Cuma Pakai Roti Tawar --

RADARMUKOMUKO.COM – Roti boy merupakan roti yang memiliki aroma kopi dan cita rasa yang kuat juga unik sehingga memiliki daya tarik tersendiri dan juga ciri khas yang mudah dikenali.

Roti boy toast, salah satu menu roti boy yang viral hingga saat ini. Teksturnya yang super lembut dengan isian dan olesan harum serta lumer membuat roti ini diminati banyak orang.

Sayangnya tidak semua kota terdapat outlet ataupun cabang roti boy sehingga tidak semua orang bisa mencicipi roti yang satu ini.

BACA JUGA:5 Cara Mudah Menanam Cabai dengan Bijinya Agar Tumbuh Subur dan Cepat Berbuah

Tapi tenang saja, kamu juga bisa membuat roti boy toast ala-ala di rumah menggunakan roti tawar. Membuatnya pun cukup mudah, untuk hasil dijamin tak kalah enak dengan roti boy.

Yuk buat, dikutip dari berbagai sumber begini cara membuat roti boy toast:

Bahan-bahan:

• Roti tawar secukupnya

• 4 sdt nescafe bubuk

• 1 sdm air panas

• 1 butir telur

• 70 gr gula bubuk

• 80 gr tepung serbaguna

• 80 gr butter (suhu ruang)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: