Mengenal Senam Zumba dan Asal-usul Hingga Manfaatnya Bagi Kesehatan Tubuh, Yuk Simak

Mengenal Senam Zumba dan Asal-usul Hingga Manfaatnya Bagi Kesehatan Tubuh, Yuk Simak

Mengenal Senam Zumba dan Asal-usul Hingga Manfaatnya Bagi Kesehatan Tubuh, Yuk Simak--

RADARMUKOMUKO.COM – Zumba adalah salah satu olahraga senam yang saat ini banyak di gaungi oleh kaum wanita.

Senam yang dilakukan dengan irama musik yang memiliki intensitas cepat dan gerakan yang penuh energik ini tentunya banyak yang bertanya darimana senam zumba berasal dan manfaatnya.

Pada ulasan kali ini akan di bahas secara singkat terkait senam zumba, asal-usul hingga manfaatnya.

Simak hingga selesai.

BACA JUGA:3 Cara Cepat Memutihkan Wajah Hitam Tanpa Skincare dalam 1 Hari

Senam zumba pertama kali di kenalkan oleh Alberto Beto Peres pada tahun 2001 di Colombia.

Zumba sendiri diambil dari kata “Zum-zum” yang berasal dari bahasa Kolombia. Bahasa ini memiliki arti Gerak Cepat.

Terciptanya senam Zumba ini berasal dari senam aerobik, dimana pada saat itu Alberto akan mengajar senam aerobik yang terlupa membawa lagu senam aerobik. Kemudian ia mengganti dengan musik dengan genre latin, salsa, rumba dan reggaeton.

Gerakan-gerakan yang ia lakukan saat itu juga dilakukan dengan mengkombinasikan gerakan tarian dan gerak senam aerobik.

Setelah hari itu karena yang di ajarkan mendapatkan respon positif maka ia memutuskan untuk menciptakan senam zumba.

Tanpa butuh waktu yang lama, senam zumba memiliki perkembangan yang cukup pesat hingga ke sejumlah negara.

BACA JUGA:Pisang Goreng, Camilan Diet yang Cocok Dimakan Saat Musim Hujan

Di Indonesia zumba masuk pada tahun 2009 yang di bawa dari Amerika yang kemudian banyak di gemari banyak kalangan.

Manfaat senam zumba sendiri tidak jauh berbeda dengan senam aerobik karena terinspirasi dari senam aerobik. Berikut ini beberapa manfaat senam zumba bagi kesehatan tubuh.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: