Sulit Mengontrol Emosi? Berikut Tips Meredakan Emosi dengan Mudah
Sulit Mengontrol Emosi? Berikut Tips Meredakan Emosi dengan Mudah--
RADARMUKOMUKO.COM – Emosi merupakan sebuah reaksi psikologis yang melibatkan perasaan serta perubahan fisiologis dalam tubuh seseorang.
Emosi ini dapat merubah respon terhadap suatu stimulus atau situasi tertentu pada seseorang.
Adapun emosi sendiri biasanya melibatkan perasaan seperti amarah, kebahagiaan, khawatir, sedih, takut, dan banyak lagi.
BACA JUGA:Penyebab Rebusan Telur Susah Dikupas dan Sering Alami Pecah, Bigini Caranya
BACA JUGA:Israel Bom Rumah Sakit di Gaza Palestina, 500 Orang Diduga Tewas, Kemarahan Dimana-Mana
Maka dari itu, sangat penting bagi kita untuk mengendalikan emosi supaya dapat menentukan seberapa kuat perasaan kita dapat dikendalikan.
Dengan mengendalikan emosi, kita dapat menghindarkan diri dari gangguan histeria atau masalah kejiwaan yang dapat menyebabkan emosi yang berlebihan.
Berikut adalah beberapa cara yang dapat dilakukan untuk mengendalikan emosi.
1. Bernafas dalam-dalam
Di saat kamu mulai mengalami emosi, cobalah untuk mengambil nafas dalam- dalam dan perlahan.
Hal ini dapat membantu menenangkan diri serta meredakan emosi.
2. Sadar dengan emosi yang ada
Agar kamu dapat mengontrol emosi, cobalah untuk mengetahui terlebih dahulu apa emosi yang kamu miliki.
Cobalah untuk mengidentifikasi apa yang membuat kamu merasa emosi, apakah itu marah, sedih, atau cemas.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: