Tersedak Duri Ikan? Selain Pakai Nasi, Ini Cara-cara Lain Untuk Menghilangkan Duri Ikan di Tenggorokan

Tersedak Duri Ikan? Selain Pakai Nasi, Ini Cara-cara Lain Untuk Menghilangkan Duri Ikan di Tenggorokan

Tersedak Duri Ikan? Selain Pakai Nasi, Ini Cara-cara Lain Untuk Menghilangkan Duri Ikan di Tenggorokan--

Asamnya cuka dapat membuat tulang ikan menjadi pecah, dapat membuat tulang ikan menjadi lembut dan mudah untuk di telan. 

Campurkan  2 sendok cuka  ke dalam air ( satu cangkir), atau meminum langsung cuka apel satu sendok dan jangan lupa di campur  dengan madu sedikit ya, biar tidak terlalu asam. 

4. Soda

Soda melepaskan gas yang dapat membantu menghancurkan tulang atau duri ikan sehingga membuat tekanan yang dapat melepaskan duri dari tenggorokan.

5. Batuk

Dengan sengaja batuk yang kuat  dapat membantu mengeluarkan tulang ikan yang tersangkut.

6. Roti dan Air

Rendam roti di dalam air selama sekitar satu menit, lalu ambil atau gigit yang besar dan telan utuh. 

Cara ini dapat memberi beban pada tulang atau duri  ikan dan akhirnya mendorong tulang ke bawah.

BACA JUGA:Kala Presiden Soekarno Diprank Idrus dan Markonah Raja dan Ratu Suku Anak Dalam, Ternyata PSK dan Tukang Becak

BACA JUGA:Belum Banyak yang Tahu, Inilah Perbedaan Minyak Sayur dengan Minyak Goreng yang Sering Dianggap Sama

7. Minyak Zaitun

Minum 1 atau 2 sendok makan minyak zaitun. Di karenakan minyak dapat menjadi pelumas untuk memudahkan melepas tulang ikan.

8. Makan Pisang

Menelan pisang dengan satu gigitan besar secara utuh dapat memberikan tekanan pada tulang ikan sehingga terlepas dan masuk ke dalam perut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: