Kecil-kecil yang Menyehatkan, Berikut Ini Manfaat Tauge Yang Baik Bagi Kesehatan
Kecil-kecil yang Menyehatkan, Berikut Ini Manfaat Tauge Yang Baik Bagi Kesehatan --
RADARMUKOMUKO.COM – Tauge merupakan salah satu sayuranyang memiliki ukuran yang kecil.
Sayuran ini biasanya di jadikan sebagai bahan tambahan dalam masakan atau juga dalam karedok.
BACA JUGA:Noda Kerak Air pada Keran Akan Hilang Seketika dengan 3 Bahan Ini, Ngga Perlu Pakai Bahan Kimia
Meskipun memiliki ukuran yang kecil, tauge ternyata menyimpan segudang manfaat yang baik bagi tubuh.
Berbagai kandungan nutrisi seperti protein, serat, kalium, vitamin C, vitamin B6, Vitamin D, magnesium, dan masih banyak lagi di miliki oleh sayuran kecil tersebut.
BACA JUGA:Ini Kebiasaan Unik Orang Tercedas di Dunia Albert Einsten, Mulai dari Tidak Suka Kaos Kaki
Kandungan-kandungan yang di milikinya itulah membuat tauge kaya akan manfaat bagi kesehatan.
Berikut ini adalah manfaat dari tauge yang belum banyak orang ketahui.
1. Memperlancar Sistem Pencernaan
Kandungan serat yang tinggi pada tauge, membuat tauge sangat bermanfaat untuk menjaga dan melancarkan sistem pencernaan.
2. Menyehatkan Hati
Tauge memiliki manfaat untuk menjaga kesehatan hati. Hal ini karena tauge menyimpan senyawa detoksifikasi yang baik bagi hati. Selain itu, tauge juga dapat mengurangi rasa mabuk dan mual.
BACA JUGA:Selain Mengubah Logo, Ternyata Elon Musk Juga Mengubah Nama Twitter
3. Mampu Mengendalikan Kadar Gula Darah
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: