7 Suku Tertua di Indonesia, Salah Satunya Hilang Secara Misterius

7 Suku Tertua di Indonesia, Salah Satunya Hilang Secara Misterius

7 Suku Tertua di Indonesia, Salah Satunya Hilang Secara Misterius-Dok-

BACA JUGA:9 Suku Berbahaya di Dunia, Satu ada di Indonesia, Praktek Kanibal hingga Suka Perkosa Wanita

Suku asli dayak mempunyai budaya maritim / bahari, karena nam mereka banyak mempunyai arti dan berhubungan dengan sungai, karena banyaknya sungai yang terdapat di pedalaman Kalimantan. ciri khas Suku Dayak lain yang unik adalah tato, di mana tato ba masyarakat Dayak memiliki makna yang sangat mendalam.

Suku Jawa

Suku Jawa juga merupakan suku tertua di Indonesia. Suku ini mendiami Pulau Jawa sejak zaman kerajaan Hindhu-Buddha. Suku ini memiliki pengaruh besar di Indonesia karena hampir sebagian wilayah di Indonesia ini dihuni oleh Suku Jawa.

Peradaban suku Jawa termasuk maju. Hal ini dap dibuktikan karena adanya peninggalan kerajaan-kerajaan besar yang berada di tanah Jaw. dan masih dapat dilihat hingga kini. Misalnya Candi Borobudur. Prambanan. Mendut. Singosar dan sebagainya.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: