Inilah Grup K-Pop yang Lolos dari 'Kutukan 7 Tahunan'

Inilah Grup K-Pop yang Lolos dari 'Kutukan 7 Tahunan'

Inilah Grup K-Pop yang Lolos dari 'Kutukan 7 Tahunan'-Istimewa-Berbagai sumber

RADARMUKOMUKO.COM - Buat kamu yang seorang kpopers last sudah tidak asing lagi dengan istilah yang satu ini. Istilah tersebut adalah istilah “kutukan 7 tahunan”.

BACA JUGA:Patut di Contoh, Kopkar Sejahtera PT DDP Tumbuh dan Berkembang

Bagi sebuah grup K-Pop, biasanya mereka akan berada di masa krusialnya saat grup mereka sudah menginjak usia tujuh tahun terhitung dari tanggal mereka debut.

Pada masa itu, grup akan berada dalam pilihan untuk tetap bertahan atau terus melanjutkan karir dengan resiko yang sangat besar.

Namun, pada akhirnya banyak grup kpop yang akhirnya bubar saat mereka berusaha 7 tahun karena mereka tidak sanggup menghadapi masa krusial tersebut.

Namun, berebeda dengan salah satu grup ini. Ditengah usia mereka yang menginjak 7 tahun mereka mampu untuk bertahan sehingga mereka terbebas dari kutukan tersebut.

BACA JUGA:Penyukses Pesta Rakyat HUT Kabupaten Mukomuko ke-20

Grup tersebut adalah TWICE. TWICE menjadi salah satu girl group yang berhasil lolos dari kutukan 7 tahun. Girl group jebolan JYP Entertainment ini diketahui debut pada 2015.

Selama berkarir di industri hiburan, grup Jihyo cs berhasil meraih banyak prestasi yang mengesankan.

BACA JUGA:Problem Solving, Polisi Damaikan Kasus Pencurian Sawit Libatkan Warga Penarik

Di tahun ketujuh debutnya, seluruh anggota TWICE sepakat untuk memperbarui kontrak mereka bersama agensi tepatnya pada Juli 2022 lalu.

Selain TWICE, Grup K-Pop lain yaitu Red Velvet Juga berhasil lolos dalam kutukan 7 Tahunan.

Grup jebolan SM Entertainment ini melakukan debut pada 2014. Meski tidak ada artikel khusus yang menyinggung kontrak mereka yang akan berakhir pada 2021.

BACA JUGA:Manfaat Buah Melon yang Jarang Orang Ketahui

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: