Ternyata, Sebagian Kebun Sawit Di Sini Milik Perusahaan, Ini Daftarnya?
Ternyata, Sebagian Kebun Sawit Di Sini Milik Perusahaan, Ini Daftarnya?-ilustrasi-
3. PT. PD Perkebunan Aceh Timur (PATI) sekitar 3 ribu hektare, namun tidak semua produktif.
4. PT. Agricinal
5. PT. Vanda Muko
6. PT. Mukomuko Agro Sejahtera
7. PT. Asia permai Lestari dan
8. PT. Sari Timba Raflesia.
BACA JUGA:9 Pabrik Sawit di Mukomuko Tidak Miliki Kebun Sendiri, Ini Daftarnya
Kepala Dinas pertanian Mukomuko Apriansyah, ST, MT membenarkan sesuai dengan data statistik, luar kebun sawit di Mukomuko mencapai 158.614 hektare. Perusahaan pemilik kebun terluas adalah PT. Agromuko dan milik PT. Daria Dharma Pratama (DDP).
‘’Data ini hasil pendataan statistif 2021, kemungkinan hingga sat ini datanya belum banyak berubah. Itu luas keseluruhan,’’ katanya.
BACA JUGA:KPU Pinjam Motor Lama Untuk Kendaraan PPK
Ia juga mengatakan, kebun masyarakat sebetulnya juga cukup luas, tersebar di hampir semua desa. Maka harga TBS sawit sangat mempengaruhi perekonomian warga Mukomuko.
Hanya saja ada yang terawat dengan baik dan ada yang kurang terawat.
‘’Kalau di Provinsi Bengkulu, Kabupaten Mukomuko sudah pasti sebagai pemilik kebun sawit terluas.
Sebagian besar warga kita petani sawit, maka harga TBS sangat mempengaruhi kesejahteraan masyarakat,’’ tutupnya.(jar)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: