BACA JUGA:Banyak Digaungi Anak Muda! Mari Kenali Karakteristik Start Up, Bisnis Muda yang Inovatif
3. Buat akun ImmiAccount
Setelah semua berkas siap, buat akun ImmoiAccount pada situs resmi Departemen Imigrasi Australia.
Setelah memiliki account login ke ImmiAccount dan pilih aplikasi untuk WHV (Subdass 417). Isi formulir dengan lengkap. Pastikan semua pengisian benar.
Unggah semua dokumen pendukung dengan cara scan. Selanjutnya bayar biaya visa sekitar AUD 495.
4. Tunggu Proses Persetujuan
Terakhir tunggu hasil proses persetujuan, biasanya berlangsung beberapa waktu atau bulan.
Untuk mendaftar program WHV Australia terdapat tips-tips yang bisa dilakukan agar lolos.
Berikut ini tips sukses mendaftar WHV Australia.
1. Ajukan Aplikasi Jauh-jauh Hari (3-6 bulan sebelum rencana keberangkatan)
2. Lengkapi Dokumen dengan Teliti
3. Buktikan Dana yang Cukup
4. Tingkatkan Kemampuan Bahasa Inggris
5. Siapkan Rencana Perjalanan
6. Jaga Kesehatan dan Catatan Kriminal Bersih
7. Manfaatkan Sumber Daya Online