Camilan Nikmat dengan Bahan Sederhana, Ini Resep Cireng Isi Ayam Suwir

Selasa 27-08-2024,13:00 WIB
Reporter : Anisa Umiya
Editor : Ferly Saputra

RMONLINE.ID - Cireng singkatan dari "Aci di Goreng",  Camilan ini berasal dari Jawa Barat

Yang terbuat dari tepung kanji(Aci Dalam Bahasa Sunda) .

Cireng merupakan makanan yang sangat populer di daerah Bandung. Cireng dijual dalam berbagai bentuk dan variasi rasa yang berbeda-beda.

Salah satu Variannya adalah Cireng isi ayam suwir, 

Berikut resep dan cara membuat Cireng Isi Ayam Suwir :

Bahan-Bahan:

- Tepung terigu 150gr

- Tepung Aci 300gr

- Ayam 300gr

BACA JUGA:Mengenal Gejala dan Penyebab Gangguan ADHD, Gangguan Pemusatan dan Hiperaktif

BACA JUGA:Harus Waspada! Inilah Dampak Buruk Polusi Udara Terhadap Kesehatan Kulit

Bumbu halus:

- Bawang Merah 4 siung

- Bawang putih 4 siung

- Cabe merah keriting 5 buah

Kategori :