Nikmatnya Secangkir Minuman Manggo Jelly Drink, Begini Cara Membuatnya

Sabtu 04-05-2024,06:00 WIB
Reporter : Ahmad Famuji
Editor : Ferly Saputra

RADARMUKOMUKO.COM – Mangga merupakan salah satu buah-buahan yang memiliki rasa yang nikmat dan lezat.

Buah mangga memiliki kandungan nutrisi yang tinggi sehingga baik untuk menjaga kesehatan.

Bagi kalian yang bosan dengan mengkonsumsi buah mangga dengan cara itu-itu saja, cobain olahan buah mangga satu ini yaitu manggo jelly drink.

Manggo jelly drink dapat memberikan kesegaran dan menghilangkan dahaga di siang hari.

BACA JUGA:Pemkab Mukomuko Kembali Raih Opini WTP Atas LKPD TA 2023, Tujuh Kali Berturut – Turut

BACA JUGA:Enaknya Tumisan Bunga Pepaya Dicampur Daun Singkong Tidak Terasa Pahit, Caranya Hanya Dengan Bahan Dapur Ini

Cara membuat manggo jelly drink sangat mudah dan praktis. Pada ulasan kali ini akan dibagikan terkait cara membuat manggo jelly drink.

Bahan-bahan :

• Mangga 

• Air 

• Gula pasir

• Nutrisarri

• Nutrijell

BACA JUGA:Inilah Daftar Minuman yang Dapat Membantu Meningkatkan Daya Ingat, Cocok Untuk Orang yang Pikun

BACA JUGA:Walau Hanya 1 Kursi, PDIP Tetap Diincar Bakal Calon Bupati Karena Alasan Ini

Kategori :