Menjaga kelembapan bola mata adalah hal penting yang harus dilakukan agar mata tidak kering. Bagian kornea mata diwajibkan untuk terlubikrasi dengan baik, jika tidak dapat timbul keluhan pada mata seperti penglihatan yang kabur atau buram, jadi cobalah untuk mengedipkan mata dengan rentan waktu yang lebih sering.
5. Katarak
Katarak dapat disebabkan oleh kekeruhan pada lensa mata yang berperan untuk memfokuskan cahaya ke retina dan selanjutnya sinyal cahaya dikirim ke otak, jika lensa mata keruh maka hal ini dapat menyebabkan penglihatan buram.
Itulah tadi 5 penyebab mata buram yang masih jarang diketahui, jaga kesehatan mata dengan baik ya. Semoga bermanfaat.*