Ternyata, membaca buku memiliki pengaruh yang cukup signifikan dalam mengurangi stres.
Bahkan, level stres bisa berkurang sebanyak 68% hanya dalam 6 menit saat membaca.
Hal tersebut disebabkan karena saat membaca kita diajak untuk berimajinasi dan hal inilah yang dapat menghempas stres ketika kita membaca.*