Yuk Cobain, Ini Resep Sayur Bening Bayam dengan Jagung yang Nikmat dan Menyehatkan

Jumat 12-01-2024,12:30 WIB
Reporter : Intan Saputri
Editor : Fitriani

•  3 siung bawang putih

BACA JUGA:Heboh Soal PAW Kades Berangan Mulya, Ini Penjelasan Sekda Jelan Pelantikan

Cara membuat:

1.  Potong jagung kemudian rebus jagung hingga matang.

2.  Haluskan bawang merah, bawang putih, dan juga kencur.

3.  Masukan bumbu halus kedalam panci yang berisi jagung yang sedang direbus tadi, tambahkan potongan tomat dan lengkuas yang telah dimemarkan.

4.  Masukan wortel, labu siam, kacang panjang dan biarkan beberapa menit lalu masukan bayam, kemudian aduk hingga layu.

5.  Sajikan sayur bening dengan taburan bawang goreng diatasnya.

Simpel, nikmat dan gurih, selamat mencoba.*

Kategori :