Camilan Jadul yang Tidak Pernah Bikin Bosan, Ini Rempeyek Kacang Teri

Kamis 11-01-2024,09:30 WIB
Reporter : Intan Saputri
Editor : Fitriani

RADARMUKOMUKO.COM – Rempeyek merupakan camilan jadul yang bikin nagih, tidak pernah bosan jika sudah bertemu dengan camilan yang satu ini.

Dengan tekstur garing dan kriuk, dipadukan dengan rasa yang gurih membuat camilan yang satu ini bikin ngunyah terus dan tidak sadar kalau sudah habis setoples.

BACA JUGA:Waspada, Ini Tingkatan Penderita Ambeien, Simak Penyebab, Gejala dan Cara Mengobatinya

Membuatnya mudah dan sangat simpel, dikutip dari berbagai sumber, ini dia resep dan cara pembuatannya.

Bahan-bahan

• 1/2 kilo tepung beras

• 1/4 kacang tanah

• 1 ons teri

• 20 lembar daun jeruk

• 3 siung bawang putih

• 2 ruas jari kunyit

• 1 sendok makan ketumbar

• 3 buah cabe

• 1 butir telur

• 2 biji kemiri

Kategori :