Catat! Inilah 6 Tips Menjaga Kesehatan Tulang yang Mudah Diterapkan

Senin 06-11-2023,09:30 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 2
Editor : Fitriani

RADARMUKOMUKO.COM – Tulang menjadi salah satu organ tubuh yang sangat penting.

Tulang menjadi organ untuk membentuk tubuh serta menopang tubuh. Oleh karena itu kekuatan dan kesehatan tulang perlu di jaga agar dapat melakukan kegiatan yang berat.

Terdapat beberapa langkah yang dapat di lakukan untuk menjaga kesehatan tulang. 

BACA JUGA:Baru Tau Cara Mengatasi Tenggorokan Kering dan Gatal Setelah Makan Lalapan Mentimun, Disini Ulasannya

BACA JUGA:Inilah Manfaat Natto Bagi Kesehatan, Olahan Makanan Khas Jepang yang Memiliki Aroma yang Menyengat

Berikut ini 6 tips menjaga kesehatan tulang yang mudah diterapkan.

1. Mengonsumsi Makanan Bergizi 

Langkah pertama adalah dengan mengonsumsi makanan-makanan yang bergizi seperti vitamin D, protein serta fosfor.

Makanan yang memiliki kandungan-kandungan tersebut seperti susu, kunyit, paprika, dan juga ikan.

2. Olahraga Kekuatan Tulang dan Kebugaran 

Langkah kedua adalah dengan berolahraga yang bermanfaat untuk melatih tulang agar tetap kuat dan bugar.

Olahraga yang dapat meningkatkan kekuatan dan kebugaran tulang seperti bersepeda, senam aerobik dan berlari.

3. Menerapkan Pola Hidup yang Sehat 

Langkah  ketiga adalah dapat menerapkan pola hidup sehat terutama yang dapat merusak tulang seperti merokok, dan meminum alkohol.

BACA JUGA:Mitos atau Fakta, Meminum Es Merupakan Cara Untuk Menyegarkan Diri dan Menyebabkan Jantung Melemah?

Kategori :