Nggak Usah Beli Diluar, Bikin Sendiri di Rumah Yuk! Ini Resep Kebab Daging Ayam yang Enak dan Simpel

Selasa 31-10-2023,13:00 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 3
Editor : Fitriani

•  1/2 sdm gula

BACA JUGA:Cara Mudah Membuat Omelet Mie, Cocok Dijadikan Sebagai Bekal Sekolah Anak

BACA JUGA:Nggak Perlu Pakai Daging, Begini Cara Membuat Nugget Tempe yang Enak, dan Lezat, Rasanya Mirip Versi Daging

Cara membuat:

1.  Buat kulit kebab terlebih dahulu dengan cara mencampurkan semua bahan kulit di dalam satu wadah, kemudian uleni hingga kalis.

2.  Diamkan adonan selama 30 menit, kemudian buat adonan bulat-bulat dengan ukuran yang sama.

3.  Giling atau pipihkan tipis adonan yang sudah dibulatkan.

4.  Panggang kulit kebab diatas teflon dengan api sedang hingga adonan habis, sisihkan.

5.  Siapkan kulit kebab, tata ayam, sosis diatasnya kemudian panggang kembali hingga matang.

6.  Angkat dan tata selada, saus tomat juga mayonaise kemudian gulung kebab.

7.  Kebab daging ayam siap disajikan.

Selamat mencoba.*

Kategori :

Terpopuler