RADARMUKOMUKO.COM – Churros merupakan hidangan tradisional yang berasal dari Spanyol, meskipun begitu jajanan churros ini juga sudah menjamur di Indonesia.
Churros memiliki bentuk mirip dengan jajanan Indonesia yaitu cakwe, hanya saja yang membedakan adalah rasanya. Cakwe memiliki rasa yang asin dan gurih serta cocolan saus pedas, sedangkan churros rasanya manis dan menggunakan cocolan saus coklat.
BACA JUGA:Menu Simpel Cocok untuk Anak Kos yang Sedang Hemat, ini Resep Rawon Ayam yang Enak
BACA JUGA:Resep Ayam Tinoransak Khas Manado yang Membuat Lidah Tidak Bisa Move On
Membuat jajanan yang satu ini juga cukup mudah, bahan-bahan yang dibutuhkan juga tidak mengeluarkan modal yang banyak. Selain itu, pembuatan churros tidak perlu di panggang, sehingga lebih memudahkan proses memasak di rumah.
Langsung saja, dikutip dari akun TikTok @yeeun begini resep simpel bikin churros dengan budget hemat:
Bahan-bahan:
• 2-3 sdm gula
• 150 ml air
• 4-5 sdm margarin
• 12 sdm tepung terigu
• 2 butir telur
• Cetakan plastik segitiga
• Minyak untuk menggoreng
BACA JUGA:Pedas Nikmat, ini Resep Mie Tek-Tek Indomie Enak, Simpel Cocok untuk Anak Kos