3 Macam Olahan Terong Tanpa Minyak, Cocok untuk Turunkan Kadar Kolesterol dan Asam Urat

Senin 02-10-2023,17:30 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 3
Editor : Fitriani

•  1 sdt cabe bubuk

•  1/2 sdm kecap ikan

•  100 ml air panas

•  2 sdm kecap manis

•  Garam dan kaldu bubuk secukupnya

•  2 sdm irisan daun bawang

•  5 sdm madu

Cara membuat:

1.  Panaskan kukusan, cuci bersih terong kemudian potong dan kukus hingga cukup empuk sekitar 10 menit.

2.  Sangrai sebentar irisan bawang merah dan putih kemudian ulek hingga halus.

3.  Siapkan wajan, masak bawang halus, air panas, saus tiram, kecap ikan, kecap manis, cabe bubuk. Garam, kaldu bubuk dan madu. Aduk hingga tercampur rata dan tampak mendidih.

4.  Siapkan piring, tata terong yang sudah dikukus kemudian siram dengan saus madu.

5.  Terong kukus saos madu siap dihidangkan.

Itulah tadi 3 resep olahan terong tanpa minyak sedikit pun, makanan yang satu ini dijamin sehat dan rendah kolesterol.

Selamat mencoba.*

Sumber: fimela.com & briliofood.net

Kategori :