BACA JUGA:Tips dan Cara Mudah Membuat Kulit Risol yang Pas dan Anti Sobek
BACA JUGA:Jajanan Tradisional Kue Cucur Pandan Manis Legit, Bahan Sederhana dan Mudah
Cara membuat:
1. Campurkan tepung terigu, tepung kanji dan kaldu bubuk. Aduk hingga rata.
2. Masak air hingga mendidih dan tambahkan irisan bawang putih.
3. Campurkan air bawang dengan tepung kering aduk hingga kalis.
4. Bulatkan adonan, lalu pipihkan dan beri keju kemudian bulatkan kembali.
5. Masukkan adonan cimol ke dalam minyak yang belum dinyalakan apinya.
6. Nyalakan kompor dengan api kecil, goreng hingga matang dan garing.
7. Angkat dan tiriskan, kemudian taburi dengan bumbu tabur.
8. Cimol keju kenyal manja siap disajikan.
Simpel anti ribet namun rasa tetap lezat, tunggu resep yang lainnya ya.*