RADARMUKOMUKO.COM – Salak merupakan salah satu tumbuhan yang hidup di daerah beriklim tropis.
Buah salak juga merupakan buah yang dapat di temukan setiap saat karena salak bukan buah yang berbuah musiman.
Salak memiliki rasa yang manis, serta asam. Tekturnya yang padat juga membuat salak menjadi buah yang cocok untuk teman perjalanan.
Buah salak memiliki berbagai kandungan baik nutrisi, vitamin hingga mineral sehingga sangat bermanfaat untuk kesehatan tubuh.
Namun ternyata tidak hanya dagingnya yang bermanfaat bagi kesehatan. Biji salak juga memiliki kandungan yang dapat bermanfaat bagi kesehatan.
BACA JUGA:Warung Mbak Mumun Buka di Tengah Hutan, Dagangannya Laris Manis Ternyata Pembelinya Ini..
BACA JUGA:Manfaat serta Dampak Bahaya Buah Pinang Bagi Kesehatan Tubuh yang Perlu Diketahui
Biji salak memiliki kandungan polineil yang baik untuk kesehatan dan memiliki berbagai kandungan lainnya.
Berikut ini manfaat biji salak untuk kesehatan.
• Mengendalikan Tekanan Darah
• Baik untuk Kesehatan Jantung
• Meredakan Penyakit Asam Urat
• Menurunkan Kadar Gula Darah
• Mencegah Risiko Tumor
Itulah manfaat dari biji salak. Lalu bagaimana cara mengolah biji salak. Biji salak dapat di olah dengan berbagai olahan salah satunya adalah kopi biji salak.