Hati-hati Jangan Asal Buka Link, Penipu WA Kuras Rekening, Ini Ciri-cirinya

Sabtu 05-08-2023,22:00 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM
Editor : Wetna Junita

RADARMUKOMUKO.COM - Baru-baru ini marak penipuan yanh mengguras rekening penggunanya.

Salah satunya yang belakangan bikin heboh yakni melalui kiriman  undangan di WhatsApp.

Para penipu akan memberikan file  (.apk).

Dirjen Aptika Kementerian Kominfo, Semuel Abrijani Pangerapan menjelaskan para penipu itu akan membuat akun rekening, yang menurut hasil investigasi rekening tersebut dibuat oleh orang lain.

BACA JUGA:Suku Penghuni Pulau Yang Dilarang Dikunjungi, Dikenal Ganas Memanah Siapapun Yang Mendekat

Setelah rekening jadi, orang tersebut akan diberi uang dan rekening akan ada di tangan penipu.

"Ditemui di lapangan, mereka menggunakan orang lain untuk mendaftar abis itu kasih upah abis itu akun bank mereka ambil," jelas Semuel.

Berikut beberapa modus penipuan yang bisa menguras rekening korbannya

1. Tawaran Menggiurkan

Dirjen Aptika Kementerian Kominfo, Semuel Abrijani Pangerapan menjelaskan salah satu ciri penipuan adalah adanya tawaran yang tidak masuk akal atau bombastis. 

Misalnya menawarkan harga ponsel yang jauh lebih murah dari harga pasar.

BACA JUGA:Suku Penghuni Pulau Yang Dilarang Dikunjungi, Dikenal Ganas Memanah Siapapun Yang Mendekat

"Jangan terkecoh tawaran-tawaran tidak masuk akal, harga HP tadinya Rp 10 Juta bisa dengan saya Rp 2 juta. 

Misalnya menawarkan harga ponsel yang jauh lebih murah dari harga pasar. Sudah pasti scam," kata Semuel dalam acara Cek Rekening Dulu Transaksi Kemudian, dikutip Kamis 3 Agustus 2023.

2. Telepon, Chat, atau SMS tidak jelas

Kategori :