RADARMUKOMUKO.COM - Provinsi Sumatra Barat tercatat mempunyai luas wilayah mencapai 42.011,891 km².
Provinsi yang dikenal kaya sumber daya alam, serta terdapat ribuan objek wisata alam yang indah.
Provinsi ini terbagi menjadi 12 kabupaten dan 7 kota.
Di antaranya Kabupaten Agam, Dharmasraya, Kepulauan Mentawai, Lima Puluh Kota, Padang Pariaman, Pasaman, Pasaman Barat, Pesisir Selatan, Sijunjung, Solok, Solok Selatan dan Kabupaten Tanah Datar.
Sementara 7 kota yakni Kota Bukittinggi, Kota Padang, Kota Padangpanjang, Kota Pariaman, Kota Payakumbuh, Kota Sawahlunto dan Kota Solok.
Secara administratif, Kota Padang mempunyai 104 kelurahan dan 11 kecamatan.
Mulai dari Kecamatan Bungus Teluk Kabung, Koto Tengah, Kuranji, Lubuk Begalung, dan sebagainya.
BACA JUGA:Jarang Diketahui Banyak Orang, Inilah 3 Manfaat Tersembunyi dari Buah Sirsak
Adapun dalam ulasan ini menjelaskan top 4 besar kabupaten tersepi di Provinsi Sumatera Barat.
1. Kepulauan Mentawai
Kepulauan Mentawai menjadi juara satu kabupaten tersepi di Provinsi Sumatera Barat.
Posisi pertama tersebut diperoleh karena mempunyai total penduduk hanya 88,38 jiwa pada 2021.
2. Solok Selatan
Solok Selatan termasuk kabupaten tersepi yang mempunyai penduduk laki-laki dan perempuan ada 184,85 jiwa.
Tak heran, Kabupaten Solok Selatan berhasil mendapatkan peringkat kedua se-Provinsi Sumatera Barat.