RADARMUKOMUKO.COM – Saat berkumpul bersama keluarga, teman atau sedang bernonton tv tentunya lebih nikmat jika ada cemilan.
Berbagai jenis cemilan enak saat ini telah berkembang pesat dan bervariatif. Namun, cemilan-cemilan jadul juga tak kalah enak.
Salah satu jenis cemilan jadul yang enak adalah kue carabikang. Kue ini memiliki tektur lembut dan empuk yang terbuat dari tepung beras.
Rasanya yang manis dan gurih sehingga banyak orang yang menyukai kue carabikang.
Kue jadul ini ternyata sangat mudah pembuatanya lhoo dan bisa di lakukan di rumah.
Berikut ini akan di bahas resep dan cara membuat kue carabikang :
• Tepung Beras (175gram)
• Santan Kelapa (500 ml)
• Tepung Terigu (2 sendok makan)
• Gula Pasir (75 gram)
• Pewarna makanan (merah, orenge, hijau)
BACA JUGA:Ini Resep dan Cara Membuat Puding Roti Tawar dengan Mudah dan Lezat
Langkah Pembuatanya :
1. Pertama campurkan tepung beras dan santan hingga merata. Masak di kompor hingga sambil diaduk hingga mengental kemudian angkat.