2. Baik untuk Perkembangan Paru-paru Janin
Jika dikonsumsi sewajarnya, beta karoten yang terkandung pada kangkung dipercayai mampu untuk membantu perkembangan paru-paru janin juga menambahkan berat badan.
3. Mengatasi Sembelit
Masalah yang kerap dialami ibu hamil adalah sembelit. Kangkung sangat bagus dikonsumsi karena mengandung serat.
4. Meredakan Nyeri
Selain sembelit ada juga masalah kehamilan lain yang dirasakan ibu hamil yakni nyeri dan pegal.
Kandungan glikolipid pada kangkung dapat mengatasi nyeri dan pegal karena berfungsi sebagai antiinflamasi.
Inilah sederet manfaat kangkung bagi ibu hamil? Yakin masih mau makan.*