RADARMUKOMUKO.COM - Pulau adalah sebuah daratan yang di kelilingi oleh air. Pulau biasanya menjadi sebuah tempat menaung para makhluk hidup darat.
Pulau pada umumnya berukuran lebih kecil di bandingkan sebuah benua. Pulau juga dapat berada di tengah samudera, laut atau danau.
Terdapat banyak sekali pulau-pulau di sepanjang penjuru bumi. Lumayan sulit untuk mengetahui secara pasti banyaknya pulau di bumi.
Namun, pulau terdapat di berbagai negara salah satu Indonesia sebagai negara kepulauan yang terkenal dengan memiliki banyak pulau.
Tahukah kalian ternyata Indonesia bukanlah negara yang memiliki pulau paling banyak di dunia lhoo.
BACA JUGA:Perempuan Berprestasi di Bidang Pertanian dari Mukomuko Raih Penghargaan dari OASE
Masih terdapat beberapa negara yang memiliki jumlah pulau sangat banyak di bandingkan Indonesia.
Berikut ini adalah sederetan negara yang memiliki pulau paling banyak di dunia::
1. Swedia
Negara pertama yang memiliki jumlah pulau paling banyak adalah Swedia yang memiliki pulau sebanyak 267.570 pulau.
Dari sebanyak pulau yang ada hanya sebanyak 221.831 pulau yang terhitung dan yang dapat di akses oleh publik hanya sebanyak 24.000.
Walaupun memiliki pulau paling banyak di dunia, pulau di Swedia yang memiliki penghuni hanya sekitar 1.000 pulau.
BACA JUGA:Nokia Merilis HP Terbaru Design Berbahan Plastik, Kecanggihan Berani Diadu
2. Norwegia