Fitur di iOS 17 ‘Nyontek’ Android? Cek Beberapa Fitur terbarunya Berikut Ini

Selasa 13-06-2023,21:00 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 2
Editor : Ibnu Rusdi

BACA JUGA:Telkomsel Sudah Upgrade Layanan 3G ke 4G di 60 Kabupaten

Fitur ini ternyata sudah pertama kali muncul di Android yang mau dinamai dengan call screen.

Fitur Live Voicemail yang dimiliki oleh iOS ini memungkinkan dapat mengubah pesan suara voice mail menjadi teks secara langsung atau real-time sehingga pengguna dapat melihat dan memutuskan apakah mereka mau menerima panggilan atau tidak.

Video tersebut ternyata sudah diperkenalkan oleh Google di tahun 2019 lewat ponsel mereka yaitu Google Pixel

Melalui fitur tersebut, asisten Google bisa mewakili pengguna untuk menjawab panggilan serta menanyakan informasi lebih lanjut kepada penelepon.

Setelah itu, para pengguna dapat mengetahui maksud dari voice mail tersebut dan memutuskan untuk menerima panggilan atau tidak.*

Kategori :