7 Suku Manusia Kanibal di Dunia, Satu Diantaranya ada di Indonesia

Minggu 04-06-2023,16:41 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM
Editor : Amris

Menurut catatan dari seorang misionaris, praktik kanibalisme dalam suku ini, seperti membuang mayat dan membiarkannya hingga membusuk, lalu diletakkan dalam wajan besar di atas api sampai menjadi abu. 

Kemudian abu itu ditumbuk menjadi bubuk halus dan dicampur ke dalam beberapa tong besar yang terbuat dari pohon berlubang. Barulah mereka meminumnya bersama-sama. 

BACA JUGA:KUR BCA Hingga Rp 500 Juta Untuk Modal Usaha, Ini Ketentuannya

- Sekte Aghori Sandus, India

Meskipun bukan sebagai suku bangsa tertentu, Sekte Aghori Sadhus harus diperhitungkan menjadi sekelompok orang sebagai kanibal. Karena, praktik kanibalisme yang mereka lakukan masih berlangsung sampai saat ini. 

Sekte ini mengonsumsi mayat manusia dalam berbagai kondisi tanpa terkecuali, baik busuk, segar, maupun mentah. Untuk bisa menemukan mayat tersebut, mereka tinggal di tepian Sungai Gangga, dekat kremasi mayat manusia. Sekte yang menyatakan bahwa dirinya adalah aliran dari agama Hindu dan sebagai penyembah Dewa Siwa tersebut mempercayai bahwa memakan mayat manusia yang sudah meninggal menjadi puncak persatuan jiwa dengan alam. Bukan hanya dimakan, tapi abu mayat kremasi juga mereka gunakan sebagai aksesoris.*

BACA JUGA:Pinjam KUR BSI Plafon Rp 500 Juta tanpa Bunga, Ini Ketentuannya

 

Kategori :