Penyakit Tiroid Bisa Menyerang Siapa Saja, Kenali Gejalanya

Jumat 19-05-2023,12:33 WIB
Reporter : Tim Redaksi RM 2
Editor : Wetna Junita

3. Nodul tiroid

Gangguan ini berupa muncul benjolan padat atau berisi air di dalam kelenjar tiroid. Benjolan ini merupakan tumor jinak atau kista. 

Gangguan ini jarang terdeteksi jika penderita tidak melakukan pemeriksaan kesehatan.

Penyebab Penyakit Tiroid

Produksi hormon tiroid yang tidak sesuai mengaibatkan ketidakseimbangan reaksi kimia dalam tubuh.

BACA JUGA:Jambu Biji Untuk Kehesatan Tubuh, Baik Untuk Kulit

Penyakit tiroid di sebabkab oleh berbagai macam hal seperti seperti penyakit autoimun, terapi radiasi, operasi tiroid, atau pengobatan untuk hipertiroid. 

Tak hanya itu, virus atau bakteri juga dapat menyebabkan penyakit tiroid serta kadar hormon bisa memicu sakit tiroid.

Kadar hormon tiroid sendiri di pengaruhi oleh beberapa hal seperti adanya masalah pada kelenjar hipofisis atau hipotalamus pada otak, tingginya kadar iodine dalam tubuh, gangguan pada sistem autoimun, operasi pengangkatan kelenjar tiroid, serta Kelenjar tiroid yang rusak.

Kategori :