Ia juga menegaskan Kejaksaan tidak tidur, terus memantau, tapi tidak menutup kemungkinan pula terdapat beberapa informasi yang mungkin terlewatkan.
Ia juga mengapresiasi informasi tersebut. Menurutnya jikalau memang informasi yang disampaikan pemilik akun Facebook Saredo benar, seharusnya mereka membuat laporan resmi ke instansinya.
“Kita tidak tidur, kami akan terus memantau,” katanya.*