Bikin Olahan Korea yang Lezat di Rumah, Begini Cara Membuat Bibimbap

Bikin Olahan Korea yang Lezat di Rumah, Begini Cara Membuat Bibimbap

Bikin Olahan Korea yang Lezat di Rumah, Begini Cara Membuat Bibimbap--Sumber Foto : sasa.co.id

• 1 sendok makan minyak wijen

• 1 sendok teh soy sauce

• 1 siung bawang putih, cincang halus

• Garam dan lada secukupnya

BACA JUGA:Bukan Sok Kaya! Inilah Ciri-ciri Orang Kaya Sungguhan Meski Hidupnya Terlihat Biasa-biasa Saja

BACA JUGA:5 Sikap Berkelas yang Membuatmu Dihargai lebih Tinggi oleh Orang Lain

Cara membuat:

1. Masak daging sapi cincang dengan sedikit minyak, bawang putih, garam, dan lada hingga matang. Sisihkan.

2. Rebus bayam selama 1 menit, tiriskan dan beri sedikit garam.

3. Tumis tauge dengan sedikit minyak hingga layu, sisihkan.

4. Campur gochujang, minyak wijen, dan soy sauce dalam mangkuk kecil. Aduk rata.

5. Tata nasi putih hangat di dasar mangkuk. Letakkan daging sapi, bayam, tauge, wortel, dan mentimun di atas nasi.

6. Tambahkan telur ceplok di atasnya.

7. Siram dengan saus gochujang.

8. Aduk semua bahan hingga tercampur rata.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: