Tertarik untuk Ikut Kegiatan Volunteer? Begini Cara Memilih Volunteer Sesuai Minat
Tertarik untuk Ikut Kegiatan Volunteer? Begini Cara Memilih Volunteer Sesuai Minat--Sumber Foto : Istock
BACA JUGA:5 Negara yang Cocok Dijadikan Tujuan Utama Pindah Ke Luar Negeri
BACA JUGA:Ingin Mendaftar TikTok Affiliate Tapi Bingung Caranya? Simak Langkah-Langkahnya Berikut
4. Pertimbangkan Lokasi
Lokasi kegiatan volunteer bisa mempengaruhi komitmen dan pengalaman harus diperhatikan juga. Apakah kegiatan dilakukan di daerah lokal atau internasional. Kemudian kegiatan dilakukan secara online atau offline.
5. Komunikasikan Ekspektasi
Sebelum memulai, pastikan untuk berkomunikasi dengan jelas peran yang ingin di ambil dan tugas yang akan dijalankan.
Komunikasi yang jelas akan membantu menghindari kesalahpahaman dan kekecewaan di kemudian hari.
Itulah tips untuk memulai mengikuti kegiatan volunteer. Jadi tunggu apalagi ayok berikan kontribusi kita kepada masyarakat yang membutuhkan.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: