Tidak Banyak yang Tahu! 6 Kulit Buah Ini Baik Bagi Kesehatan Tubuh

Tidak Banyak yang Tahu! 6 Kulit Buah Ini Baik Bagi Kesehatan Tubuh

Tidak Banyak yang Tahu! 6 Kulit Buah Ini Baik Bagi Kesehatan Tubuh-Ilustrasi -Berbagai Sumber

RADARMUKOMUKO.COM – Buah-buahan merupakan salah satu makanan yang memiliki kandungan nutrisi yang melimpah.

Mengkonsumsi buah-buahan biasanya hanya dimanfaatkan dagingnya dan kulitnya akan di buang.

Namun, terdapat beberapa kulit buah yang memiliki kandungan nutrisi dan baik bagi kesehatan.

BACA JUGA:Hindari Makanan dan Minuman Ini Saat Perut Kosong

BACA JUGA:Dampak Buruk Bagi Kesehatan Akibat Penyakit Cacingan pada Anak

Buah-buah ini jarang sekali diketahui manfaatnya bagi kesehatan. Kulit buah apa itu?

Ini 6 kulit buah yang baik untuk menjaga dan meningkatkan kesehatan tubuh :

Kulit Buah Apel

Pertama yang dapat dimanfaatkan untuk menjaga kesehatan tubuh adalah kulit buah apel.

Kulit buah apel memiliki kandungan serat serta antioksidan yang baik untuk menjaga kesehatan tubuh.

Cara memanfaatkan kulit apel untuk kesehatan cukup meminum rebusan kulit buah apel yang bermanfaat untuk menjadi detoks tubuh.

Kulit Buah Pisang

Buah selanjutnya yang kulitnya juga dapat dimanfaatkan untuk menjaga kesehatan tubuh adalah kulit buah pisang.

Kulit buah pisang baik untuk menjaga sistem pencernaan dan juga menjaga kesehatan jantung karena memiliki kandungan serat serta kalium.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: