Jenis Kucing Peliharaan yang Dianggap Bisa Membawa Keuntungan, Mau Adopsi?
Jenis Kucing Peliharaan yang Dianggap Bisa Membawa Keuntungan, Mau Adopsi?-Ilustrasi -Berbagai Sumber
3. Kucing Bombay
Kucing Bombay memiliki warna bulu yang hitam pekat dan mata yang menonjol. Dalam budaya Barat, kucing Bombay sering dianggap sebagai simbol keberuntungan dan keberanian.
BACA JUGA:Cara Budidaya Daun Mint yang Memiliki Berbagai Manfaat Bagi Kesehatan
Mereka dianggap sebagai kucing yang membawa energi positif dan kemakmuran kepada pemiliknya.
Dalam beberapa tradisi, memiliki kucing Bombay di rumah dipercaya dapat membawa kedamaian dan perlindungan dari energi negatif.
Ketika memilih kucing peliharaan, banyak orang mempertimbangkan aspek keberuntungan dan perlindungan yang dapat dibawa oleh hewan peliharaan tersebut.
4. Kucing Manx
Kucing Manx adalah salah satu jenis kucing yang paling terkenal dalam hal membawa keberuntungan.
Kucing tersebit dari Pulau Man di Laut Irish, kucing ini terkenal karena tidak memiliki ekor atau memiliki ekor yang sangat pendek.
Dalam mitologi, dikatakan bahwa kucing Manx memperoleh ekor yang singkat karena berada di kapal Nuh, dan ekor mereka telah dipotong ketika pintu bahtera ditutup.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: