Harus Waspada! Inilah Ciri-ciri Tanda Lahir Berbahaya Bagi Kesehatan
Harus Waspada! Inilah Ciri-ciri Tanda Lahir Berbahaya Bagi KesehatanHarus Waspada! Inilah Ciri-ciri Tanda Lahir Berbahaya Bagi Kesehatan-Ilustrasi -Berbagai Sumber
Tanda lahir selanjutnya yang berbahaya adalah salmon patch yang merupakan tanda lahir yang muncul di area wajah seperti dahi, kelopak mata, leher maupun belakang kepala.
Tanda lahir ini terjadi karena rerdapat pembuluh darah yang abnormal di kulit yang berlebihan.
Dysplastic Nevi
Tanda lahir ketiga yang berbahaya bagi kesehatan adalah dysplastic nevi yang merupakan tahi lalat besar.
Tanda lahir ini memiliki resiko menjadi kanker. Tahi lalat ini memiliki ukuran yang lebih besar biasanya berukuran 10 cm.
BACA JUGA:Sinopsis Drama Thailand HUA JAI SILA, Mengangkat Kisah Balas Dendam Anak Tiri
Kejadian tanda lahir ini disebut juga dengan tompel. Kejadian tanda lahir dysplastic nevi ini hanya terjadi sekitar 1 dari 20.000 kelahiran.
Strawberry Hemangioma
Tanda lahir yang berbahaya selanjutnya adalah strawberry hemangioma yang muncul bercak merah dan menonjol di atas kulit.
Tanda lahir ini dapat tumbuh dan bekrembang dalam waktu singkat. Maka dari itu sangat penting untuk segera memeriksa ke dokter.
Nevus Sebaceous
Terakhir tanda lahir yang berbahay adalah Nevus Sebaceous yang biasanya muncul plak kuning pada bagian kulit kepala atau wajah bayi.
Tanda lahir jenis ini juga termasuk jenis tanda lahir yang langka dan jarang ditemui. Jenis tanda lahir ini juga memiliki resiko berkembang menjadi kanker.
Itulah tanda lahir yang berbahaya bagi kesehatan. Semoga bermanfaat.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: