Resep dan Cara Membuat Semur Daging Kelinci, Dijamin Ketagihan

Resep dan Cara Membuat Semur Daging Kelinci, Dijamin Ketagihan

Resep dan Cara Membuat Semur Daging Kelinci, Dijamin Ketagihan-Ilustrasi -Berbagai Sumber

RADARMUKOMUKO.COM – Semur merupakan salah satu olahan makanan khas Indonesia.

Semur terbuat dari bahan daging, biasanya menggunakan daging kambing atau sapi.

Nah, pada ulasan kali ini akan dibagikan resep dan cara membuat semur daging kelinci

Daging kelinci juga memiliki citarasa yang tak kalah dengan daging lainnya, selain itu daging kelinci juga memiliki kandungan nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh.

BACA JUGA:Pengen Buat Cuko Pempek khas Palembang, Ini Ado Resepnyo Baco Langsung Praktekan

BACA JUGA:Ini Resep Bakso Bakar yang Menggugah Selera. Wajib Dicoba Di Rumah

Berikut ini resep dan cara membuat semur daging kelinci.

Bahan-bahan :

• Kelinci

• Gula merah

• Tepung terigu

• Minyak sayur

• Wortel

• Bawang bombay

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: