Nikmati Keseruan Berlibur ke Embung Nglanggeran di Yogyakarta
Nikmati Keseruan Berlibur ke Embung Nglanggeran di Yogyakarta-Istimewa-Berbagai Sumber
RADARMUKOMUKO.COM – Yogyakarta merupakan salah satu tempat yang dikenal dengan berbagai destinasi wisatanya yang indah dan menakjubkan.
Yogyakarta menyediakan berbagai destinasi wisata mulai dari wisata budaya, sejarah, hingga wisata alam yang selalu di rindukan banyak orang.
Di tahun 2024 ini Yogyakarta memiliki destinasi wisata yang baru dan juga menakjubkan ayitu Embung Nglanggeran.
Wisata Embung Nglanggeran menyajikan pemandangan alam yang akan membuat kamu terpukau.
Wisata Embung Nglanggeran merupakan wisata yang danau kecil di sebuah desa Nglanggeran.
BACA JUGA:Tips dan Trik Balik Mudik Aman dan Nyaman Bagi Penderita Vertigo
BACA JUGA:Suka Kehilangan Semangat Hidup? Ternyata Ini Penyebab Kehilangan Motivasi dalam Hidup
Di sekitar danau atau Embung ini terdapat sebuah perkebunan yang menyediakan kesejukan.
Bukan sekedar pemandangannya yang menarik dan menakjubkan, wisata ini juga menyediakan tempat untuk camping yang akan membuat pengalaman liburan semakin menyenangkan.
Tidak perlu repot membawa peralatan camping karena di Embung Nglanggeran juga menyediakan jawa penyewaan peralatan camping.
Keseruan lain ketika berkunjung ke wisata satu ini kalian dapat langsung belajar dan juga menyaksikan pemerahan susu kambing etawa secara langsung.
Bagi kalian yang suka dengan berswafoto tidak perlu khawatir, di Embung Nglanggeran juga tersedia berbagai spot foto yang aesthetic.
Untuk tiket masuk ke wisata Embung Nglanggeran juga sangat terjangkau, hanya perlu mengeluarkan Rp 10 ribu per orang sudah dapat masuk ke wisata stau ini.
BACA JUGA:Sinopsis Film MUKIDI, Film Terbaru yang Wajib Kamu Tonton Untuk Mengisi Waktu Libur
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: