Nikmati Lebaran dengan Berlibur di Surabaya, Inilah Tempat Destinasi Wisata Lebaran di Surabaya

Nikmati Lebaran dengan Berlibur di Surabaya, Inilah Tempat Destinasi Wisata Lebaran di Surabaya

Nikmati Lebaran dengan Berlibur di Surabaya, Inilah Tempat Destinasi Wisata Lebaran di Surabaya-Ilustrasi -Berbagai Sumber

RADARMUKOMUKO.COM – Berlibur di hari raya lebaran merupakan waktu yang tepat untuk merefreshingkan diri dan menikmati waktu kebersamaan bersama teman maupun keluarga.

Salah satu cara untuk menikmati waktu libur lebaran adalah dengan berkumpul ke sejumlah destinasi wisata salah satunya yang ada di Surabaya.

BACA JUGA:Lebaran di Mukomuko Aman Terkendali, Nihil Peristiwa Yang Menonjol

BACA JUGA:Penampakan Lubang Jepang Bukittinggi yang Sudah Menjadi Objek Wisata Terkemuka

Pada ulasan kali ini akan dibagikan berbagai tempat destinasi wisata di Surabaya yang seru dan menyenangkan di libur lebaran.

Jembatan Suramadu

Wisata pertama di Surabaya yang seru dan menyenangkan untuk di kunjungi ketika libur lebaran adalah Jembatan Suramadu.

Jembatan ini merupakan jembatan yang terpanjang di Indonesia dan menjadi spot foto yang banyak di sukai banyak orang.

Kebun Binatang Surabaya

Wisata selanjutnya sangat cocok untuk di kunjungi bersama keluarga ketika libur lebaran adalah Kebun Binatang Surabaya.

Kebun Binatang Surabaya menyajikan berbagai fauna yang langka seperti hewan-hewan yang unik dan beragam.

Beberapa hewan yang ada di Kebun Binatang Surabaya diantaranya Harimau Sumatera, Komod, hingga Singa Afrika.

BACA JUGA:Bingung Lebaran Mau Kemana? Inilah Rekomendasi Wisata di Madiun yang Cocok untuk Libur Lebaran

BACA JUGA:Pulau Seribu: Serpihan Surga Di Ujung Jakarta

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: