Suara Total Parpol di Kota Mukomuko, Caleg Suara Terbanyak Kemungkinan Tidak Terpilih

Suara Total Parpol di Kota Mukomuko, Caleg Suara Terbanyak Kemungkinan Tidak Terpilih

Suara Total Parpol di Kota Mukomuko, Caleg Suara Terbanyak Kemungkinan Tidak Terpilih-Tangkapan Layar-pemilu2024.kpu.go.id

RADARMUKOMUKO.COM - Hasil pleno PPK Kota Mukomuko, ada 13.108 pemilih yang memilih hak suara, namun hasil pemilihan hanya 11.271 suara, selebihnya Golput.

Menariknya, hampir semua partai politik dan caleg mendapat dukungan dari warga Kecamatan Kota Mukomuko, ini terlihat dari perolehan suara sesuai rekap PPK.

Untuk parpol peraih suara terbanyak yaitu PAN dengan 2.023 suara, kemudian NasDem meraih 1.346 suara, diikuti Demokrat

1.236 suara dan Hanura 1.208 suara.

BACA JUGA:Presiden Joko Widodo Minta Perbankan Tingkatkan Porsi Kredit UMKM, BRI Siapkan Segmen Ultra Mikro

BACA JUGA:Suara Seluruh Parpol di Lubuk Pinang Untuk DPRD Mukomuko dan Caleg Pemenang

Sementara untuk caleg perorangan yang meraih suara terbanyak di Kota Mukomuko yaitu Hendri Mardansah 1.120 suara dan Tabrani dengan 1.024 suara.

Namun, jika merujuk darih hasil pleno PPK, Hendri Mardansah peraih suara paling banyak di Kota Mukomuko tidak terpilih, karena kalah dari suara caleg lain di parpolnya.

1. PKB

Meraih 738 Suara dengan caleg peraih suara tertinggi Maskur 657 suara

2. Gerindra 

Total suara Gerindra 956 suara dengan caleg peraih suara terbanyak Armansyah,ST 250 suara

3. PDI Perjuangan

Meraih suara total 283 suara dengan caleg peraih suara terbanyak Ansori Harodes 74 suara

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: