Mantan Personel Super Junior Dituntut Bayar Trainee, Jadi Jatuh Miskin Hingga Tak Mampu Kirim Uang ke Ortu

Mantan Personel Super Junior Dituntut Bayar Trainee, Jadi Jatuh Miskin Hingga Tak Mampu Kirim Uang ke Ortu

Mantan Personel Super Junior Dituntut Bayar Trainee, Jadi Jatuh Miskin Hingga Tak Mampu Kirim Uang ke Ortu-Istimewa-Berbagai Sumber

RADARMUKOMUKO.COM – Menjadi seorang Idoo terkenal sudah pasti akan berkeliling banyak sekali harta dan kekayaan.

Menjadi seorang Idol adalah cita-cita bagi sejumlah orang karena pekerjaan yang satu ini seringkali menjanjikan kekayaan serta popularitas yang sangat tinggi.

Meski memang benar, ternyata tidak semua idol terutama penyanyi K-Pop memiliki harta yang banyak.

Hal ini seperti yang dialami oleh salah satu mantan anggota dari Super Junior bernama Hangeng atau yang dulu dikenal sebagai Hankyung.

BACA JUGA:Anisha Rosnah Tenteng Tas Hermes Saat Dukung Pangeran Mateen di Pertandingan Polo Lawan Thailand Ini Harganya

BACA JUGA:Sempat Terpuruk Karena Tidak Sesuai dengan Ekspektasi, Lee Dong Wook Sempat Ingin Pensiun Menjadi Aktor

Melalui sebuah wawancara yang belum lama ini dilakukandengaj situs berita Hong Kong, Hangeng mengenang masa lalunya sebagai seorang idol K-Pop di satu grup tersebut dalam sejarahnya.

Bergabung menjadi salah satu member grup idol yang terkenal itu pun membuat suami dari aktris Celine Jade ini bangkrut setelah Super Junior debut pada tahun 2005.

“Faktanya, pada tahun pertama promosi, kamu tidak punya banyak uang,” kata Hangeng melansir dari Republika.

Saat wawancara itu, sang pembawa acara menanyakan terkait dengan jumlah penghasilan Hangenh setelah debut.

Pertanyaan tersebut pun kemudian dijawab oleh Hangeng yang membuat pembawa acara tersebut terkejut.

Hangeng mengatakan bahwa penghasilannya saat itu jauh lebih sedikit dari apa yang orang lai bayangkan selama ini.

Hangeng menjelaskan bahwa dia menerima tunjangan sebesar 4000 Yuan atau setara dengan Rp 8.7 juta dari SM Entertainment ketika menjadi trainee.

Dengan jumlah tersebut, dia masih bisa mengirimkan sebagian besar uangnya ke orang tuanya di Cina.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: