Tertarik Masuk Universitas Pertahanan RI? Cek Kualifikasi dan Persyaratannya

Tertarik Masuk Universitas Pertahanan RI? Cek Kualifikasi dan Persyaratannya

Tertarik Masuk Universitas Pertahanan RI? Cek Kualifikasi dan Persyaratannya-Istimewa-Berbagai Sumber

•  Sarjana Kedokteran: Nilai rapor semester V untuk Biologi dan Matematika minimal 90 

•  Program Studi Sarjana Farmasi: Nilai rapor semester V untuk Kimia dan Matematika minimal 90 

•  Program Studi Sarjana Matematika: Nilai rapor semester V untuk Matematika minimal 90 

•  Program Studi Sarjana Kimia: Nilai rapor semester V untuk Kimia dan Matematika minimal 90 

•  Program Studi Sarjana Fisika: Nilai rapor semester V untuk Fisika dan Matematika minimal 90 

•  Program Studi Sarjana Biologi: Nilai rapor semester V untuk Biologi dan Matematika minimal 90 

•  Program Studi Sarjana Informatika: Nilai rapor semester V untuk Fisika dan Matematika minimal 90. 

•  Program Studi Sarjana Teknik Elektro: Nilai rapor semester V untuk Fisika dan Matematika minimal 90 

•  Program Studi Sarjana Teknik Mesin: Nilai rapor semester V untuk Fisika dan Matematika minimal 90 

•  Program Studi Sarjana Teknik Sipil: Nilai rapor semester V untuk Fisika dan Matematika minimal 90 

•  Program Studi Sarjana Teknik Hidrologi: Nilai rapor semester V untuk Fisika, Matematika, dan Biologi minimal 90 

•  Program Studi Sarjana Sejarah Militer: Nilai rapor semester V untuk Sejarah, Geografi, dan Sosiologi minimal 90 SMK/sederajat Bagi lulusan SMK/sederajat, nilai rapor semester V untuk pelajaran sesuai dengan Prodi yang dioperasionalkan meliputi Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan, Matematika, Kejuruan, Proyek Kreatif dan Kewirausahaan, serta Praktek Kerja Lapangan (PKL) minimal 90

Semoga bermanfaat.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: