Resep Puding Santan Gula Merah yang Lembut, Manis dan Gurih, Gak Bikin Enek
Resep Puding Santan Gula Merah yang Lembut, Manis dan Gurih, Gak Bikin Enek--
RADARMUKOMUKO.COM – Puding masih menjadi pilihan dessert yang mudah dibuat, ada banyak jenis pudding yang bisa dinikmati salah satunya puding jadul seperti puding santan gula merah yang satu ini.
Makanan yang dibuat dengan tekstur lembut ini gak hanya monoton dengan rasa manis saja, legit dan gurih juga dapat dirasakan dalam gigitan puding yang satu ini, karena adanya perpaduan gula merah dan santan di dalamnya.
BACA JUGA:Simpel dan Bikin Ketagihan, Ini Dia Resep Es Semangka Susu yang Manis dan Nyegerin
Tidak disangka-sangka ternyata perpaduan kedua bahan tersebut emnajdi perpaduan yang pas di lidah, sekali gigit gak cukup cuma sedikit, dan yang paling penting gak bakalan bikin enek.
Yuk buat di rumah, dikutip dari berbagai sumber begini resep dan cara membuatnya:
Bahan-bahan:
• 1 bks agar-agar plain
• 200 gr gula merah
• 600 ml air
• 400 ml santan
• 1 butir telur
• 1 sdm gula pasir
• 2 lbr daun pandan, tali simpul
• 1/2 sdt garam
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: