Hati-Hati Sebelum Dikosumsi, Ini Cara Melihat Kualitas Air Galon Isi Ulang

Hati-Hati Sebelum Dikosumsi, Ini Cara Melihat Kualitas Air Galon Isi Ulang

Hati-Hati Sebelum Dikosumsi, Ini Cara Melihat Kualitas Air Galon Isi Ulang-Ilustrasi-

RADARMUKOMUKO.COM - Sebagian orang tidak pernah tahu dari mana sumber air galon isu ulang. Apalagi pengusaha air galon sudah memegang standar uji mutu air, masyakat akan percaya dengan kualitas airnya tanpa diperiksa sebelum dikosumsi.

Air merupakan kebutuhan dasar, maka harus dalam kondisi bersih dan layak disomsi. Dampak mengkosumsi air yang tidak layak cukup fatal untuk kesehatan, salah satu paling bahaya adalah menyebabkan kanker.

BACA JUGA:Warga Sekampung Gerebek Pria Beristri Bersama Bini Orang

Ada banyak alasan air galon isi ulang kadang tidak layak dikosumsi, diantaranya: 

- Sumber air yang tidak jelas asalnya

- Kualitas air tidak terjamin

- Kebersihan peralatan dan galon isi ulang

- Tidak melewati proses sesuai standar yang berlaku

- Cara mengolahkan tidak sesuai standar

BACA JUGA:Ketiak Putih dan Segar dengan 4 Deodorant Ini, Yuk Coba!

Berikut ini beberapa cara mengecek kelayakan air galon isi ulang sebelum dikosumsi:

- Perhatikan air secara seksama untuk memastikan ada benda atau zat aneh di dalamnya

- Lihat warna air, yaitu harus jernih alias tudak keruh atau berwarna lain

- Cium air, jika aromanya berbeda, maka bisa jadi sudah tidak layak kosumsi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: