Ide Camilan Sehat Untuk Anak-anak di Rumah, Resep Bola-bola Sayur Crispy yang Enak dan Gurih

Ide Camilan Sehat Untuk Anak-anak di Rumah, Resep Bola-bola Sayur Crispy yang Enak dan Gurih

Ide Camilan Sehat Untuk Anak-anak di Rumah, Resep Bola-bola Sayur Crispy yang Enak dan Gurih--

Cara membuat:

1. Kupas kentang dan wortel kemudian serut menggunakan alat serut, sisihkan.

2. Siapkan wadah, masukkan serutan kentan dan wortel lalu beri sedikit garam untuk di diamkan beberapa saat.

3. Iris daun bawang, masukkan ke dalam wadah berisi kentang dan wortel, lalu masukkan 1 butir telur.

4. Tambahkan juga garam, lada, penyedap dan tepung serbaguna kemudian aduk hingga rata.

5. Gunakan plastik tangan, bulatkan adonan menggunakan tangan yang dibungkus plastik agar tidak lengket.

6. Panaskan minyak, goreng bola-bola sayur hingga matang kecokelatan dengan api sedang. Angkat dan tiriskan.

7. Bola-bola sayur crispy siap dinikmati.

Selamat mencoba, tunggu resep-resep menarik lainnya ya.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: