Hati-hati! Inilah Jenis-Jenis Tumor Ganas yang Dapat Menyerang Siapa Saja

Hati-hati! Inilah Jenis-Jenis Tumor Ganas yang Dapat Menyerang Siapa Saja

Hati-hati! Inilah Jenis-Jenis Tumor Ganas yang Dapat Menyerang Siapa Saja--

Leukimia atau yang biasa di sebut dengan kanker darah ini dapat menyerang semua kalangan baik anak-anak hingga orang dewasa.

Penyakit kanker ini mengakibatkan terjadinya produksi sel darah putih yang melebih batas normal.

Kanker Hati 

Jenis kanker ganas yang selanjutnya adalah kanker hati. Seperti namanya, tumor ini tumbuh di bagian hati pada manusia. Penyebab kanker hati terjadi karena beberapa faktor seperti penyakit hepatitis B dan C, merokok, dan minum minuman keras.

BACA JUGA:Tidak Selalu Menggunakan Inhaler, Inilah 7 Obat Tradisional Untuk Penderita Asma yang Dapat Dibuat di Rumah

Gejala yang di alami penderita tumor ini adalah akan mual, muntah, berat badan turun drastis, serta kehilangan nafsu makan.

Kanker Serviks 

Kanker serviks juga termasuk jenis tumor ganas yang menyerang kaum wanita. Penyakit ini terjadi karena adanya pertumbuhan kanker di bagian leher rahim.

Kanker ini di sebabkan oleh virus HPV yang di sebarkan melalui hubungan seksual. Oleh karena itu tidak di sarankan berganti-ganti pasangan.

Kanker Usus Besar 

Tumor ganas selanjutnya adalah kanker usus besar. Kanker usus besar ini awalnya hanyalah tumor jinak yang menyerang bagian usus besar.

Umumnya tidak akan menunjukkan gejala namun jika di diamkan maka tumor jinak ini akan menjadi tumor ganas yang disebut kanker usus besar.

Itulah jenis-jenis kanker ganas yang paling sering menyerang manusia. Semoga bermanfaat.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: