Mengenal Penyakit dan Penyebab Asam Lambung Meningkat

Mengenal Penyakit dan Penyebab Asam Lambung Meningkat

Mengenal Penyakit dan Penyebab Asam Lambung Meningkat--

RADARMUKOMUKO.COM – Penyakit asam lambung atau di sebut Gastroesophageal Reflux Disease (GERD) adalah penyakit dimana asam lambung meningkat hingga ke tenggorokan.

Penyakit ini terjadi karena kutup pada tenggorokan yang menghubungkan ke lambung tidak berfungsi sehingga asam lambung naik hingga ke tenggorokan.

BACA JUGA:Minyak Kayu Putih untuk Menghilangkan Uban, Cara Tradisional yang Ampuh

Akibat meningkatnya asam lambung dapat menyebabkan berbagai masalah kesehatan yang tidak nyaman dan merusak beberapa organ.

Penyakit asam lambung sendiri di sebabkan oleh berbagai faktor. Berikut ini adalah faktor-faktor penyebab penyakit asam lambung meningkat.

Makan Tak Teratur

Faktor penyebab terjadinya asam lambung meningkat adalah kebiasaan makan yang tidak teratur. Hal ini terjadi karena ketika makan tidak teratur dapat menyebabkan lambung berfungsi secara tidak optimal dan baik sehingga menyebabkan terjadinya asma lambung.

Makan Malam

Kebiasaan makan malam juga dapat menyebabkan terjadinya peningkatan asam lambung. Hal ini karena makan malam akan membuat lambung tidak dapat mencerna makanan dengan baik karena tubuh beristirahat.

BACA JUGA:Apa Itu Masa Plateau? Benarkah Dapat Menyebabkan Berat Badan Sulit Turun Saat Diet?

Hindari makan malam terutama 2 jam sebelum tidur untuk menghindari terjadinya asam lambung.

Kebiasaan Merokok dan Minum Minuman Beralkohol

Penyebab selanjutnya yang dapat menyebabkan terjadinya asam lambung meningkat adalah kebiasaan merokok dan minum minuman alkohol.

Obesitas

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: