Resep Kue Sagon Kelapa Jadul yang Enak, Renyah dan Bikin Kangen

Resep Kue Sagon Kelapa Jadul yang Enak, Renyah dan Bikin Kangen

Resep Kue Sagon Kelapa Jadul yang Enak, Renyah dan Bikin Kangen--

RADARMUKOMUKO.COM – Siapa disini yang kangen sama jajanan lebaran yang satu ini? kue sagon merupakan jajanan jadul berbahan dasar tepung ketan yang sering disajikan ketika lebaran, kue ini memiliki rasa yang manis dengan tekstur garing dan renyah.

Hingga saat ini kue sagon masih dicari para penyuka jajanan klasik, meskipun belum masuk waktu lebaran namun kamu masih tetap bisa menikmati kue sagon kelapa di rumah dengan cara membuatnya sendiri.

BACA JUGA:Makanan Khas Malaysia yang Dikenal Dunia Ada Mirip dengan Kuliner Indonesia, Simak Disini

BACA JUGA:Wajib Ada! Inilah 5 Barang Elektronik yang Harus ada di Rumah

Membuat kue sagon kelapa juga tidak begitu sulit, langsung saja dikutip dari berbagai sumber begini resep dan cara membuatnya:

Bahan-bahan:

• 400 gr tepung ketan

• 300 gr kelapa parut kering

• 200 gr gula pasir

• 2 butir kuning telur ayam

• 2 sdm margarin

• 1 sdt garam

• 1 sdt vanili

• 50 ml air matang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: