Tips Gaya Hidup Sehat Ala Orang Australia Ini Bisa Memperpanjang Usia

Tips Gaya Hidup Sehat Ala Orang Australia Ini Bisa Memperpanjang Usia

Tips Gaya Hidup Sehat Ala Orang Australia Ini Bisa Memperpanjang Usia--

RADARMUKOMUKO.COM – Seperti yang kita tahu Australia merupakan salah satu negara yang gencar mengembangkan industri kesehatan dan juga olahraga.

Hal ini tentunya sangat berdampak pada gaya hidup warganya yang sehat serta memiliki usia yang panjang.

Orang Australia telah terbiasa melakukan beberapa jenis kegiatan untuk menjaga kesehatan mulai dari makan sehat serta rutin menjaga olahraga.

BACA JUGA:Pemkab Mukomuko Rakor Lintas Sektoral Bersama Kementerian ATR BPN, Bahas Materi Raperda RTRW

BACA JUGA:Mengenang Pertempuran 10 November di Surabaya, Perang Terbesar Usai Indonesia Merdeka

Itulah mengapa warga Australia memiliki gaya hidup yang sehat serta sangat patut untuk dicontoh.

Berikut adalah beberapa kebiasaan hidup sehat dari orang Australia yang bisa kita tiru. 

1. Menjaga kualitas tidur

Pola hidup sehat yang dilakukan oleh orang Australia yang pertama adalah selalu menjaga kualitas tidur mereka.

Mereka biasanya menjaga kualitas tidur mereka dengan tidur selama 7 hingga 9 jam tergantung usia dan jenis kelamin mereka.

Selain itu, mereka juga sering menghindari konsumsi kafein pada sore hari atau malam hari.

Kemudian, mereka juga sering mematikan lampu saat tidur serta mematikan  alat elektronik setidaknya satu jam sebelum tidur.

Dengan menjaga kualitas tidur tersebut, mereka bisa mengembangkan kemampuan kognitif, meningkatkan memori, serta menjaga produktivitas harian.

Dan ini merupakan salah satu pola hidup yang bisa kita contoh.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: